Jan 21, 2012

Khasiat Susu Sari Kedelai


Susu Sari Kedelai atau biasa disebut "Sule" banyak memiliki khasiat, khususnya dalam bidang kesehatan. Mungkin yang paling umum dan kita ketahui adalah bagus bagi penderita Diabetes, karena rendah gula.

Berikut 10 khasiat susu kedelai yang harus anda ketahui :

1. Mengatasi Intolerensi Laktosa.
2. Minumam untuk Penderita Autisme.
3. Minuman untuk Vegetarian
4. Mengurangi Kadar Kolesterol Darah.
5. Mencegah Arteriosklerosis, Hipertensi, Jantung Koroner, dan Stroke.
6. Mencegah Diabetes Melitus.
7. Hambat Menopause dan Cegah Osteoporosis.
8. Mencegah Migraine
9. Minuman Anti Kanker.
10. Mencegah Penuaan Dini (Anti Aging).

Nah, bagi kaum hawa, sepertinya susu kedelai wajib dikonsumsi, coba perhatikan di poin 10, yaitu mencegah penuaan dini. Dengan rutin minum susu kedelai, kulit akan menjadi lebih sehat dan terhindar dari berbagai penyakit kulit.

Susu kedelai juga sangat cocok bagi yang suka makan berat (makanan yang banyak mengandung kolesterol), karena salah satu khasiat susu kedelai yaitu mampu menanggulangi kadar kolesterol dalam darah.
Share on :

0 comments:

Post a Comment

 
© Copyright HIDRA FILE 2012 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com.
Template Design by Firman Pilo | Published by Borneo Templates and Hydrafile